Workshop Tentang Penilaian Pada Kurikulum 2013dan Revisi KTSP untuk Guru SMP

          Workshop penilaian kurikulum 2013 dan revisi ktsp Jumantono 14 Agustus 2014. Bertempat di Aula SMP N 2 Jumantono yang cukup luas sehingga mampu menampung guru dari 3 SMP, yaitu SMP N 1 Jumantono, SMP N 2 Jumantono dan SMP N 3 Jumantono. Aula ini juga telah dilengkapi dengan fasilitas 2 LCD Proyektor sehingga kegiatan workshop ini bisa berjalan lancar. 
          Kegiatan dibuka dengan doa dilanjutkan menyanyikan lagu kebangsaan "Indonesia Raya" secara bersama. 
Susunan acara : 
1. Berdoa 
2. Menyanyikan lagu kebangsaan "Indonesia Raya" 
3. Sambutan dari kepala SMPN 2 Jumantono, Dra. Endang Wuryandari, M. Pd. 
4. Sambutan yang ke dua oleh Pengawas Dra. Wuryanti, M. Pd. Sambutan berikutnya oleh kasi SMP kabupaten Karanganyar Bapak Sutrisno, M. Hum. 
5. Narasumber oleh ibu Supartinah, S. Pd. M. Pd. dan bapak Haryanto, S. Pd. 


Penyampaian workshop oleh Ibu Supartinah, S. Pd. M. Pd.

Senam tangan / jari
Keaktifan dalam simulasi K-13
Suasana simulasi penerapan K-13
Para guru sibuk menilai ( model K-13 )

          Kurikulum 13 konsep pembelajarannya "Learning center". Model penilaian "diskripsi", pendekatannya "scintific". Keseimbangan antara sikap, keterampilan dan pengetahuan untuk membangun softskills dan hardskills. Ketika anak2 sedang bermain, sebenarnya mereka telah menunjukkan impian2nya.

Video simulasi pembelajaran dan penilaian K-13
segera...
Get Free Updates
Follow us on:
facebook twitter gplus pinterest rss
Social Network

0 komentar:

Posting Komentar

Silakan berkomentar yang sopan dan tidak SARA.
Terimakasih.